
Pemkab Murung Raya Launching Bantuan Pangan Non Tunai
BPNT adalah Bantuan Pangan Non Tunai kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM), masing-masing KPM mendapatkan bantuan pangan yang nilainya Rp 110.000/perbulannya, adapun bantuan yang diserahkan berupa beras dan telur ayam senilai Rp 110.000.
Bupati Murung Raya Perdie M.Yoseph melalui kesempatan ini menyampaikan bahwa jumlah penerima BPNT untuk Kabupaten Murung Raya tahun 2019 sebanyak 2.930 KPM (Keluarga Penerima Manfaat).
“Bantuan non tunai yang disalurkan setiap bulannya melalui mekanisme akun elektronik yang digunakan hanya untuk membeli pangan beras dan telor di Elektronik Warung (E-Warung) yang diberikan kepada masyarakat yang tidak mampu dan terresgister di basis data terpadu Kementrian Sosial bekerja sama dengan Bank penyalur”. Tutur Perdie.
“Saya berharap semua program yang bersifat bantuan, baik dari daerah maupun program dari pusat adalah program yang harus kita salurkan dengan baik kepada masyarakat yang berhak menerimanya”. Ungkap Perdie.
Hadir dalam lounching Program BPNT, Forkopimda Mura, anggota DPRD Mura Tafruji, sejumlah pejabat di lingkup Pemkab Mura, Camat se-Kab.Mura dan tamu undangan lainnya, serta insan pers. (DiskominfoSP_MC: Anr).
]]>
kontributor Wartawan
Nofriandy Imanuel S.IP. , M.Si.
More Stories
Rapat Musyawarah Pemilihan Ketua FKUB Kab.Mura
Murung Raya, Info Publik - Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Murung Raya (Mura) melakukan rapat musyawarah pemilihan sekaligus penetapan...
Pemkab Murung Raya Ikuti Rapat LKPJ Secara Daring
Murung Raya, Info Publik – Bertempat di aula A kantor Bupati Murung Raya (Mura), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mura mengikuti rapat...
Jelang Lebaran, Bupati Heriyus Pantau Harga Bahan Pokok
Murung Raya, Info Publik – Menjelang Hari Raya Idulfitri 1446 H, Bupati Murung Raya (Mura), Heriyus, turun langsung ke lapangan...
Pemkab Mura Gelar Pasar Murah Jelang Idulfitri 1446 H
Murung Raya, Info Publik – Dalam rangka membantu masyarakat menghadapi lonjakan harga bahan pokok menjelang Hari Raya Idulfitri 1446 H,...
Rahmanto dan Istri Hadiri Pelantikan Ketua TP-PKK Kab.Lamandau
Palangka Raya, Info Publik – Bertempat di Aula Jayang Tingang (AJT), LT. II Kantor Gubernur Kalteng, Senin (24/3/2025). Bupati Murung...
Wabup Mura Hadiri Pelantikan Bupati dan Wabup Lamandau Masa Jabatan 2025-2030
Palangka Raya, Info Publik – Bupati Murung Raya (Mura) melalui Wakil Bupati (Wabup) Murung Raya, Rahmanto Muhidin didampingi istri Dina...