Search
Close this search box.

Adalah Salah Satu Kontributor Media Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian

Panen Raya Jagung Hibrida Di Kecamatan Laung Tuhup Kabupaten Murung Raya

Facebook
Telegram
WhatsApp
Email
Twitter
MC_Diskominfo SPMurung Raya, Pemerintah Kabupaten Murung Raya menggelar Panen Raya Jagung Hibrida di Kecamatan Laung Tuhup, Sabtu (27/7).

Panen Raya turut dihadiri Wakil Bupati Murung Raya (Mura) Rejikinoor, jajaran SOPD,  beserta Camat Laung Tuhup Supriadi Usup dan Forkopimda Kecamatan.

Panen raya jagung yang dilaksanakan bersama-sama dengan kelompak tani Simpang Laung Permai, tentunya dengan panen ini, memberikan dukungan dan harapan kami juga akan lahir kelompok-kelompok tani yang lainnya untuk panen-panen yang berikutnya, dari segi aspek harga jagung hibrida cukup membantu peningkatan perekonomian masyarakat.

“Perkebunan jagung hibrida menggunkan lahan yang tetap, ini yang harus diperhatikan untuk masyarakat yang mempunyai lahan, “ kata Wakil Bupati Mura Rejikinoor.

Dalam 1 hektare tanaman jagun hibrida, dapat menghasilkan 7 sampai 10 ton. Sedangkan untuk harga per kilogramnya, Rp2.000 dalam 1 hektare, maka ada pendapatan sekitar 14 juta. (DiskominfoSP_MC: Anr)

]]>

Populer