
Penyerahan 1575 Sertipikat Tanah Bagi Masyarakat Kelurahan Beriwit

Acara penyerahan ini diikuti oleh Bupati dan Wakil Bupati Murung Raya, Kapala Kantor Pertanahan, Kapolres Murung Raya, Kapala Dinas KominfoSP, Camat Murung, Lurah Beriwit dan tokoh masyarakat serta 25 orang pewakilan penerima sertipikat yang hadir secara virtual di Aula Gedung B Lt.03 Jl. Letjend Soeprapto No. 01 Puruk Cahu, Selasa (05/1/2021).
Kapala Kantor Pertanahan Murung Raya, Radianoor Sudiawan menyampaikan “ Melalui program Pendaftaran Tanah Sistematis lengkap (PTSL) di Tahun 2020, jumlah sertipikat tanah yang diserahkan kepada masyarakat Kelurahan Beriwit Kecamatan Murung sebanyak 1575 sertipikat.” Ucapnya

Bupati Murung Raya, Perdie M. Yoseph menegaskan “ dengan adanya status kepimilikan dan kejelasan hukum atas hak kempimilikan tanahnya berupa sertipikat, maka jangan mudah dijadikan sebagai anggunan untuk kredit konsumtif,” Ungkapnya

Saya berharap kepada masyarakat yang sudah memiliki sertipikat, jika itupun terpaksa harus dilakukan tetapi orientasinya harus tetap membangun usaha kebidang UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah). Tegasnya (MC_DiskominfoSP Murung Raya)
]]>
kontributor Wartawan
ARI SATRIO BASUKI, S.IP.
More Stories
Rapat Musyawarah Pemilihan Ketua FKUB Kab.Mura
Murung Raya, Info Publik - Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Murung Raya (Mura) melakukan rapat musyawarah pemilihan sekaligus penetapan...
Pemkab Murung Raya Ikuti Rapat LKPJ Secara Daring
Murung Raya, Info Publik – Bertempat di aula A kantor Bupati Murung Raya (Mura), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mura mengikuti rapat...
Jelang Lebaran, Bupati Heriyus Pantau Harga Bahan Pokok
Murung Raya, Info Publik – Menjelang Hari Raya Idulfitri 1446 H, Bupati Murung Raya (Mura), Heriyus, turun langsung ke lapangan...
Pemkab Mura Gelar Pasar Murah Jelang Idulfitri 1446 H
Murung Raya, Info Publik – Dalam rangka membantu masyarakat menghadapi lonjakan harga bahan pokok menjelang Hari Raya Idulfitri 1446 H,...
Rahmanto dan Istri Hadiri Pelantikan Ketua TP-PKK Kab.Lamandau
Palangka Raya, Info Publik – Bertempat di Aula Jayang Tingang (AJT), LT. II Kantor Gubernur Kalteng, Senin (24/3/2025). Bupati Murung...
Wabup Mura Hadiri Pelantikan Bupati dan Wabup Lamandau Masa Jabatan 2025-2030
Palangka Raya, Info Publik – Bupati Murung Raya (Mura) melalui Wakil Bupati (Wabup) Murung Raya, Rahmanto Muhidin didampingi istri Dina...